Norton Clean adalah sebuah aplikasi yang membantu anda menghapus berkas tidak penting yang menghabiskan ruang memori di ponsel anda dalam hitungan detik. Hanya dengan mengeklik dua kali: sekali ketukan untuk mengamati memori ponsel anda dengan teliti dan sekali lagi untuk menyingkirkan semua berkas yang tidak berguna tersebut.
Sebelum anda menghapus semua berkas yang tidak penting, anda harus memperhatikan dan memastikan tidak ada lagi berkas yang ingin anda simpan. Norton clean akan menunjukkan anda daftar aplikasi yang memuat beberapa jenis berkas dan berapa banyak ruang memori yang mereka tempati. Jika untuk alasan tertentu anda ingin menyimpan berkas untuk sebuah aplikasi tertentu, jangan mengekliknya sebelum proses penghapusan dimulai.
Norton Clean adalah sebuah aplikasi pengawasan sangat bermanfaat yang bisa mengatur pemakaian ruang memori anda dan mempercepat kinerja ponsel anda secara keseluruhan. Bagian terbaiknya adalah aplikasi ini memiliki garansi berkualitas Norton.
Persyaratan (Versi terbaru)
- Memerlukan Android 4.1, 4.1.1 ke atas
Komentar
widget tidak berfungsi